Latest News

MEMBUAT TANDA CENTANG PADA SUBHEADING / H3 BLOG

Tips Subheading H3 - Untuk mempercantik tampilan artikel blog sobat, pemakaian subheading di setiap artikel bisa juga mendongkrak kualitas artikel anda karena dengan menggunakan subheading maka setiap garis besar dari isi yang sedang anda bawakan akan semakin terlihat dan juga bisa memperkuat keyword pada artikel anda.

Postingan kali ini saya akan memberi tutorial mengenai bagaimana cara mempercantik subheading blog sobat agar terlihat tidak monoton yang biasanya hanya berupa text biasa, tapi di tutorial ini anda akan saya ajari membuat subheading menjadi tidak seperti biasanya, berikut penampakannya :
MEMBUAT TANDA CENTANG PADA SUBHEADING / H3 BLOG

Berikut adalah cara tahapan dalam membuat subheading dengan tanda centang hijau seperti pada contoh gambar diatas :
  • Anda harus terlebih dahulu Log in di blog sobat
  • Pada menu di samping kiri blog, pilihlah Template lalu pilih Edit template
  • Pada kerangka template tersebut, silahkan anda cari kode berikut ini ]]></b:skin> untuk mempercepat pencarian gunakanlah Ctrl + F.
]]></b:skin>
  • Bila kode diatas sudah anda temukan, langkah selanjutnya yaitu meletakkan kode dibawah ini tepat diatas kode ]]></b:skin> tadi.
.post-body h3 { background:url(http://4.bp.blogspot.com/-iwUXnWlh33U/VoWFlaM-osI/AAAAAAAABNE/DMOhqehTKMQ/s1600/belajar%2Bautocad%2Bbersama%2Bkampus%2Bsketchboy.png) no-repeat 5px 6px;font-size:120%; color:green; margin:15px 0; padding:5px 38px;  }
  • Terakhir, silahkan anda klik Simpan.
  • Sekarang jika anda menggunakan subheading pada text di artikel maka tanda centang hijau seperti pada gambar akan muncul secara otomatis
Selamat Mencoba :)
    Share on FacebookTweet on Twitter